Anatomi tumbuhan

























Berikut beberapa gambar dari berbagai jaringan tumbuhan, cobalah cari pola persamaan dan perbedaannya
1. batang dikot dicirikan dengan letak berkas pengangkut dengan pola yang teratur dan biasanya empulur sedikit atau tidak ada, sedangkan batang monokot letak berkas pengankut tersebar, dan pada batang yang tua terdapat empulur ditengah disamping terdapat berkas pengangkut.
2. akar dikot muda ditandai dengan adanya xilem berbentuk bintang letangnya di bagian stele, pada akar tua bentuk ini tidak kelihatan lagi atau sangat kecil tertutup oleh xilem sekunder yang dominan di stele. Sedangkan akar monokot muda tidak ada xilem berbentuk bintang di bagian stele tetapi berkas pengangkut teratur rapi melingkar, dan pola letak seperti ini dipertahankan pada akar tua monokot dan bagian tengah tidak terdapat berkas pengangkut tetapi diisi empulur yang dicirikan dengan bentuk sel yang besar.
3. daun dikot dicirikan dengan stomata yang selnya berbentuk ginjal. Sedangkan daun monokot stomatanya berbentuk halter/barbel, biasanya letaknya lebih teratur. oke selamat belajar.

Komentar

  1. mungkin gambar irisan melintang batang perlu diperjelas dengan keterangan sehingga pembaca betul-betul menikmati dengan keterangan yang lengkap

    BalasHapus
  2. kok nggak dikasih keterangan satu-satu pak??

    BalasHapus
  3. hem,,,
    jadi kayak main tebak tebakan nih Pak Yo..

    Kalau ada keterangannya mohon dibagi Pak,,

    terima kasih sebelumnya.

    SALAM ILMU PENGETAHUAN....

    BalasHapus

Posting Komentar